6/29/10

Mengapa pria lebih kuat bercinta?

Post saya kali ini saya dapatkan dari situs ternama di indonesia yaitu Detik dot com yg membahas tentang mengapa pria lebih kuat bercinta dibandingkan wanita. pria seringkali diidentikkan
sebagai 'mesin bercinta'. Saat berhubungan seks,
mereka seakan tak merasakan letih. Mau tahu
rahasianya?
Memang ada perbedaan antara pria dan wanita
yang membuat performa ranjang mereka
berbeda. Berikut beberapa faktanya.
Struktur tulang
Menurut penelitian yang dilakukan di Inggris,
terbukti bahwa struktur tulang pria jauh lebih
kokoh dari wanita. Oleh karena itu, risiko patah
tulang saat bercinta lebih besar dialami oleh
wanita.
Tak hanya itu, para pria juga tidak memiliki
masalah kekurangan kalsium saat haid seperti
wanita. Mereka juga tak mengalami menopause
yang berpengaruh besar pada jumlah
kandungan kalsium yang ada di tubuh.
Otot
Hormon testosterone lebih banyak diproduksi
dalam tubuh pria untuk menunjang kekuatan
otot. Hal ini juga yang membuat kekuatan pria di
ranjang bertambah.
Namun ada beberapa poin yang menjadi
kekuatan wanita. Berbagai penelitian
membuktikan bahwa dari sisi mental, pria lebih
rentan. Gangguan mental seperti skizofrenia, dan
autis dua kali lebih banyak dialami oleh pria.
Tak hanya itu, hormon estrogen yang banyak
diproduksi wanita juga menjadi kekuatan
tersendiri. Hormon itu dapat menjaga jantung
dari berbagai gangguan.

No comments:

Post a Comment