3/3/11

Update Alogaritma Google

Pernahkah kawan - kawan menemui website yang punya kata kunci tak relevan dengan konten atau isi website tersebut?baru - baru ini tersiar kabar bahwa google akan evaluasi website - website yang bersifat spam, karena banyaknya keluhan dari pengguna.

Evaluasi dari google meliputi,
1. penggandaan konten atau sering disebut copy paste.
2. Website spam. Website yang cuma berisi iklan dan hal - hal tidak penting dan tidbk berguna bagi pengguna search engine.

Mungkin masih ada banyak yang mau di update oleh google, tapi saya rasa hal - hal diataslah yang terpenting bagi kita para blogger.

Hal ini mungkin menguntungkan juga mungkin merugikan. Yang terpenting adalah blog kita adalah adalah karya kita, tidak perlu copy paste.

Untuk beberapa bulan kedepan dan selanjutnya mungkin lebih diperhitungkan blog yang memiliki keunikan tertentu dari pada blog yang banyak konten tapi hasil copy paste.

No comments:

Post a Comment